Sunday 26 November 2017

Kapolresta Yogyakarta Ikut Berpartisipasi Dalam Malioboro Kulinerun



Kapolresta Yogyakarta Komisaris Besar Polisi Tommy Wibisono, S.IK dan Ibu Hany Wibisono berpartisipasi dalam Malioboro Kulinerun pada Minggu (26/11/2017) di Hotel Inna Garuda.

Perlombaan lari dengan jarak tempuh 2,5 km, 5km dan 10km tersebut dimulai dari Hotel Inna Garuda dan Finish kembali ke Hotel.

Beberapa tokoh dan pejabat juga turut serta dalam berpartisipasi antara lain Wakil Walikota Yogyakarta Heru Purwadi, Kepala Bidang Pemasaran Dinas Pariwisata Imam Pratanadi, Dir Pamobvit Kombes Pol Istiono, Komisaris PT. Bank BRI Ibu Rofiko Rohim dan Sekretaris PT. Patra Jasa Gatot Subagyo.

Dibuka dan diberangkatkan oleh Wakil Walikota Heru Poerwadi, dengan start pemberangkatan mulai dari jarak 10 km dilanjutkan jarak 5 km dan diakhiri jarak 2,5km.

Ribuan masyarakat yang mengikuti lomba lari tersebut menambah semarak acara yang berlangsung dari pukul 05.30 wib tersebut.

"Diharapkan dengan adanya perlombaan lari ini masyarakat semakin cinta dengan Jogja dan dengan segala makanan khasnya" tanda Wakil Walikota.


Setelah serangkaian perlombaan lari selesai para peserta lomba diperkenankan untuk menikmati hidangan kuliner khas Jogja yang telah disiapkan. 

Show comments
Hide comments
No comments:
Write comment

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *

Layanan Aduan

Polresta Yogyakarta
0274-543920
Polsek Gondomanan

0274-375376
Polsek Wirobrajan
0274-374832
Polsek Pakualaman
0274-513178
Polsek Kotagede
0274-374577
Polsek Umbulharjo
0274-373916
Polsek Danurejan
0274-589609
Polsek Gedongtengen
0274-512696
Polsek Kraton
0274-373793
Polsek Jetis
0274-513136
Polsek Tegalrejo
0274-513877
Polsek Ngampilan
0274-512185
Polsek Gondokusuman
0274-513125
Polsekta Mantrijeron
0274-374167
Polsek Mergangsan
0274-375138

Back to Top