Tuesday 15 May 2018

Kembangkan Karakter Budaya Bangsa, SMP N 4 Yogyakarta Gelar Festival Budaya


Danurejan- Aiptu Agus Hartanto Bhabinkamtibmas Kelurahan Bausasran menghadiri Aksi 2018 Ajang Kreativitas siswa SMP N 4 Yogyakarta yang berlangsung di halaman SMP N 4 Yogyakarta pada Selasa 15/05/18.

Bertajuk Mengembangkan Karakter Budaya Bangsa, festival ini menampilkan beberapa hasil karya siswa yang berupa kerajinan, Piala/piagam/penghargaan, Mading, lukis, Karya Ilmiah, Batik dan pertunjukan pentas seni dari para siswa seperti band, nyanyi, pencak silat, karawitan dan tari.

Aiptu Agus Hartanto Bhabinkamtibmas Kelurahan Bausasran yang turut menghadiri serangkaian acara, turut mengapresiasi langkah tersebut sebagai ajang menumbuhkan reativitas para siswa SMP N 4 Yogyakarta. Disamping itu juga sebagai sarana untuk melestarikan kebudayaan lokal.

Show comments
Hide comments
No comments:
Write comment

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *

Layanan Aduan

Polresta Yogyakarta
0274-543920
Polsek Gondomanan

0274-375376
Polsek Wirobrajan
0274-374832
Polsek Pakualaman
0274-513178
Polsek Kotagede
0274-374577
Polsek Umbulharjo
0274-373916
Polsek Danurejan
0274-589609
Polsek Gedongtengen
0274-512696
Polsek Kraton
0274-373793
Polsek Jetis
0274-513136
Polsek Tegalrejo
0274-513877
Polsek Ngampilan
0274-512185
Polsek Gondokusuman
0274-513125
Polsekta Mantrijeron
0274-374167
Polsek Mergangsan
0274-375138

Back to Top