Wednesday 4 January 2017

Satbinmas: Polisi Akan Penjarakan Pelajar Pelaku Pidana

 

Petugas dari Satbinmas Polresta Yogyakarta memberikan sosialisasi kepada para pelajar SMA Muhammadiyah 7 Yogyakarta pada Rabu (4/1/17) pagi. Dipimpin Ipda Wagiya SHI selaku Panitbintibmas memberikan berbagai materi kepada puluhan pelajar yang mengikuti sosialisasi di aula sekolah tersebut.

Dari berbagai materi yang disampaikan Ipda Wagiya, SHI, dirinya menyampaikan bahwa selain memberikan sosialisasi juga bertujuan untuk bersilaturahmi. Kepada para pelajat Panitbintibmas menyampaikan situasi kamtibmas terutama kriminalitas dikalangan pelajar yang memang cenderung meningkat akhir-akhir ini. Beberapa pelajat ditemukan membawa sajam.

Dalam sosialisasi tersebut Ipda Wagiya menjelaskan bahwa polisi akan memberikan sanksi hukum yang tegas untuk memberikan efek jera dan pelajar lain tidak ikut-ikutan. Terkait aksi klithih, polisi tidak akan segan memenjarakan yang terlibat.

Di akhir sosialisasi, Ipda Wagiya mengajak para pelajar menjadi pelopor kepada teman-temannya untuk tidak berbuat melanggar hukum.

Show comments
Hide comments
No comments:
Write comment

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *

Layanan Aduan

Polresta Yogyakarta
0274-543920
Polsek Gondomanan

0274-375376
Polsek Wirobrajan
0274-374832
Polsek Pakualaman
0274-513178
Polsek Kotagede
0274-374577
Polsek Umbulharjo
0274-373916
Polsek Danurejan
0274-589609
Polsek Gedongtengen
0274-512696
Polsek Kraton
0274-373793
Polsek Jetis
0274-513136
Polsek Tegalrejo
0274-513877
Polsek Ngampilan
0274-512185
Polsek Gondokusuman
0274-513125
Polsekta Mantrijeron
0274-374167
Polsek Mergangsan
0274-375138

Back to Top