Friday 1 November 2019

Jumat Berkah, Polsek Ngampilan Berikan Bantuan Sembako Kepada Masyarakat




Ngampilan-Rasa peduli terhadap sesama ditunjukan oleh personel Polsek Ngampilan dengan mengadakan kegiatan Sithik Andom Roso Tresno yang ditunjukan dengan memberikan bantuan sembako kepada warga yang membutuhkan, Jumat(1/11/2019)

Kegiatan kali ini meberikan bantuan kepada Bapak Slamet yang beralamat di Kelurahan Notoprajan, Ngampilan yang keseharianya bekerja sebagai tukang becak.

Dalam kesempatan ini, persoel Polsek Ngampilan menyerahkan bantuan berupa sembako untuk kebutuhan hidup sehari-hari, petugas juga menyerahkan sedikit Bantuan Uang Tunai untuk dapat dipergukan dalam kebutuhan hidup sehari-hari, Semoga bantuan ini bisa membantu meringankan beban Bapak Slamet dan keluarganya.

Kapolsek Ngampilan AKP Hendro Wahyono,SH,MH menyampaikan kegiatan ini juga bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi antara pihak kepolisian dengan masyarakat serta memupuk silaturahmi dan upaya mendekatkan diri dengan masyarakat, Ini merupakan upaya kita untuk selalu dekat, mengayomi, dan memberikan rasa aman kepada masyarakat.

 Kapolsek Ngampilan berharap sedikit bantuan dari Polsek Ngampilan ini dapat bermanfaat bagi masyarakat terutama lansia. Ungkap Kapolsek Ngampilan.


Show comments

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *

Layanan Aduan

Polresta Yogyakarta
0274-543920
Polsek Gondomanan

0274-375376
Polsek Wirobrajan
0274-374832
Polsek Pakualaman
0274-513178
Polsek Kotagede
0274-374577
Polsek Umbulharjo
0274-373916
Polsek Danurejan
0274-589609
Polsek Gedongtengen
0274-512696
Polsek Kraton
0274-373793
Polsek Jetis
0274-513136
Polsek Tegalrejo
0274-513877
Polsek Ngampilan
0274-512185
Polsek Gondokusuman
0274-513125
Polsekta Mantrijeron
0274-374167
Polsek Mergangsan
0274-375138

Back to Top