Friday 17 March 2023

Tampung Ide, Saran Dan Keluh Kesah Warga, Polsek Wirobrajan Gelar Jumat Curhat Di Warung Soto


Untuk menampung ide, saran dan juga mengetahui keluh kesah warga tentang layanan Kepolisian serta Situasi Kamtibmas di Wilayahnya, Bhabinkamtibmas Kelurahan Wirobrajan Aipda Sumaryanto, SH didampingi Babinsa melakukan kegiatan “Jum’at Curhat” yang dilaksanakan di warung soto jl. Nakulo Wirobrajan Yogyakarta, Jum’at (17/03/2023) pagi.


Adapun yang hadir dalam kegiatan “Jum’at Curhat” tersebut, yakni perangkat Kelurahan maupun petugas Puskesmas kelurahan Wirobrajan Yogyakarta. 


Plh. Kapolsek wirobrajan Akp Suparman mengungkapkan tujuan dari Jum’at Curhat adalah sebagai sarana Masyarakat untuk menuangkan keluhan dan permasalahan mereka kepada pihak Kepolisian setempat terkait tindakan kejahatan maupun gangguan Kamtibmas lainnya.


Dalam kegiatan yang dikemas dalam bentuk tanya jawab tersebut, tak banyak keluhan Warga tentang layanan Kepolisian namun lebih banyak pada situasi yang terjadi akhir akhir ini yaitu tentang maraknya Balap Liar serta Motor modifikasi dengan menggunakan Knalpot Racing dan Penipuan berkedok Tilang Elektronik dengan cara Buka aplikasi dengan link yang sudah dilampirkan. 


Kegiatan curhat Jumat tersebut adalah rutin yang dilakukan oleh jajaran Personil polsek Wirobrajan bersama koramil setiap hari Jumat serta untuk mempererat hubungan tali silaturahi dengan perangkat kelurahan dan warga masyarakat pada umumnya. (Humas Polsek Wirobrajan)


Show comments
Hide comments
No comments:
Write comment

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *

Layanan Aduan

Polresta Yogyakarta
0274-543920
Polsek Gondomanan

0274-375376
Polsek Wirobrajan
0274-374832
Polsek Pakualaman
0274-513178
Polsek Kotagede
0274-374577
Polsek Umbulharjo
0274-373916
Polsek Danurejan
0274-589609
Polsek Gedongtengen
0274-512696
Polsek Kraton
0274-373793
Polsek Jetis
0274-513136
Polsek Tegalrejo
0274-513877
Polsek Ngampilan
0274-512185
Polsek Gondokusuman
0274-513125
Polsekta Mantrijeron
0274-374167
Polsek Mergangsan
0274-375138

Back to Top